carian..

Sistem Otot dan Rangka /Muskuloskeletal

Penyakit sistem muskulosleletal
osteoporosis
http://myhealing.files.wordpress.com/2008/04/osteoporosis.jpg?w=400&h=261
SISTEM  OTOT/RANGKA (MUSKULOSKELETAL)

Sistem rangka adalah suatu sistem organ yang memberikan dukungan fizikal pada makhluk hidup. Sistem rangka umumnya dibahagikan kepada tiga jenis: eksternal, internal, dan asas cairan (rangka hidrostatik), walaupun sistem rangka hidrostatik boleh pula dibahagikan secara terpisah dari dua jenis lainnya kerana tidak adanya struktur penunjang.
Rangka manusia dibentuk dari tulang tunggal atau gabungan (seperti tengkorak) yang ditunjang oleh struktur lain seperti ligamen, tendon, otot, dan organ lainnya. Rata-rata manusia dewasa memiliki 206 tulang, walaupun jumlah ini dapat bervariasi antara individu.
Sistem otot pula adalah sistem organ pada haiwan yang mengizinkan makhluk tersebut bergerak. Sistem otot pada vertebrata dikontrol oleh sistem saraf, walaupun beberapa otot (seperti otot jantung) dapat bergerak secara otonomi(kendiri). Manusia sendiri memiliki sekitar 650 jenis otot rangka.Otot terbagi menjadi 3, yaitu
1)Otot Lurik   2)Otot Jantung   3)Otot Polos

Daftar tulang pada rangka manusia

Tengkorak

Bahagian kepala (os.cranium)

Bahagian muka/wajah (os.splanchocranium)

Badan (os.trunca)

Ruas tulang belakang (os.vertebrae)

Tulang dada (os.sternum)

Tulang rusuk (os.costae)

Tulang gelang bahu

Tulang gelang pinggul (os.pelvis verilis)

Tulang anggota gerak

Tulang lengan (os.extremitas anterior)

Tulang tungkai (os.extremitas posterior)



Pandangan Depan Rangka Manusia



Types of muscle and their appearance
Muscles anterior labeled.png

Muscle posterior labeled.png





Diagram of a typical neuron